Senin, 20 Oktober 2014

Edit Posted by with No comments
"MEMILIKI KEPRIBADIAN MENARIK"

Pribadi adalah suatu keadaan sifat atau sikap dari masing-masing individu yang telah dimiliki sejak kecil.Kpribadian tersebut dimana seseorang yang terpisah atau berbeda dari pada orang lain dan memiliki kebutuhan,tujuan dan hasrat nya sendiri.Pribadi menarik adalah investasi yang tak ternilai dalam hidup.Dengan kita membentuk ke pribadian yang menarik dan baik akan banyak mendapatkan manfaat.Begitu sebaloiknya dengan ke pribadian yang buruk.manfaat pribadi yang baik dan menarik adalah kita jadi memiliki banyak teman dan menjadi hal yang sangat di sukai banyak orang lain yaitu harta sosial.

Tips untuk kita dapat membentuk pribadi yang menarik yaitu seseorang harus di perhatikan dalam berhubungan dengan orang lain adalah harga diri.Harga diri itu sangat penting karena tidak  sedikit orang yang mempertahan kan nyawa demi mempertahankan harga dirinya. Untuk itu kita yang ingin menjadi pribadi yang disukai harus belajar bisa menjaga harga diri kita dengan baik.

Beberapa cara untuk menjadi diri yang menarik yaitu pertama kita harus sopan yang artinya sopan dalam berbicara dan tingkah laku.Cara bIcara yang sopan yaitu kita harus bertutur  kata yang lembut,mengguanakan bahasa yang baik,dan tidak menyinggung persaan orang lain.Kita harus dapat memebedakan cara bicara kita dengan orang yang lebih muda maupun lebih tua dari kita.Tingkah laku kita jangan sampai bertingkah yang berlebihan.Kedua  empati yang artinya kita berempati kepada semua orang/memiliki rasa peduli danperhatian akan orang lain.Ketiga adalah tulus yang artinya kita melakukan sesuatunya dengan  hati yang ikhlas tanpa ada suatu paksaan/kebohongan.Keempat jenaka yang artinya kita membuat orang lain bahagia dan tertawa.kita harus memiliki pemikiran yang terbuka agar orang lain terhibur ketika seseorang sedang dalam kesuraman dalam kehidupannya.Kelima optimis yang artinya kita harus yakin dengan apa yang kita lakukan tidak peduli seberapa buruk hal yang mungkin dan tampak pada saat itu.Keenam penampilan yang artinya kita akan menjadi suatu sorotan atau pandangan orang lain.oleh karena itu kita harus berpenampilan yang rapih dan sopan agar  orang lain pun menyukai nya.Ketujuh percaya diri yang artinya hal ini sangat penting sekali.kita harus membuat pilihan yang tepat dan memiliki keyakinan dan membantu kita dalam membentuk keputusan terbaik.Agar semua nya tidak sia-sia.

Dengan demikian kita akan menjadi diri yang menarik cepat/lambat orang lain yang akan mulai melihat sisi positif yang menyertai kita dan orang lain pun akan lebih tertarik kepada kita.



0 komentar:

Posting Komentar